PERWAKILAN PROVINSI SUMATERA UTARA

BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara Telah Menerima 20 LKPD Tahun Anggaran 2013

Dalam rangka menjalankan ketentuan peraturan perundang-undangan yang mengatur bahwa Laporan Keuangan pelaksanaan APBD harus disampaikan kepada Badan Pemeriksa Keuangan (BPK),  beberapa Pemerintah Daerah (Pemda)...

Perayaan Natal BPK Tahun 2020: Sederhana Tapi Penuh Makna

Pada hari Sabtu, 9 Januari 2020, Keluarga Besar Serikat Tolong Menolong (STM) Kristiani Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Sumatera Utara melaksanakan Perayaan Natal...

Peringatan Hari Kesaktian Pancasila berlangsung hikmat

Dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila yang jatuh pada tanggal 1 Oktober 2018, para pegawai dilingkungan Perwakilan BPK Provinsi Sumatera Utara melaksanakan upacara bendera...

BPK Beri Opini Wajar Dengan Pengecualian atas LKPD Kabupaten Tapanuli Tengah TA 2012

BPK RI memberikan opini Wajar Dengan Pengecualian (WDP)  atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Tapanuli Tengah TA 2012. Sebelumnya BPK RI memberikan opini...

Diseminasi Undang-Undang No.15 Tahun 2006 tentang BPK RI

Dalam rangka membangun komunikasi dan informasi kegiatan serta kebijakan BPK RI dalam kaitannya dengan pengelolaan keuangan negara dan tugas serta fungsi BPK RI kepada...

Pengarahan kepada Tim Keruda dan Belanja Daerah

Bertempat di Auditorium, Kepala Perwakilan, Ambar Wahyuni, didampingi seluruh Kepala Sub Auditorat, dan para Pengendali Teknis, memberikan pengarahan kepada seluruh Pemeriksa yang akan melakukan...

BPK Serahkan LHP atas Pengelolaan Pajak Hotel, Restoran dan Reklame Tahun Anggaran 2012 dan...

Salah satu kewajiban BPK sesuai dengan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2006 tentang Badan Pemeriksa Keuangan adalah menyerahkan hasil pemeriksaan atas pengelolaan dan tanggung jawab...

Unjuk Rasa Lembaga Gerakan Masyarakat Peduli Pembangunan Sumatera Utara (LGMPP-SU)

Lembaga Gerakan Masyarakat Peduli Pembangunan Sumatera Utara (LGMPP-SU) Selasa, 6 Desember 2011 mengadakan unjuk rasa di halaman kantor Perwakilan BPK RI Provinsi Sumatera Utara....

BPK Sumut Terima Penghargaan Unit Akuntansi Pembantu Pengguna Anggaran Wilayah (UAPPA-W) Terbaik

Medan (22/12/2021), Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Perbendaharaan Provinsi Sumatera Utara mengadakan Rapat Kerja Akuntansi dan Penyerahan Penghargaan Tingkat Unit Akuntansi Pembantu Pengguna Anggaran...

Sosialisasi Penguatan Nilai-Nilai Dasar BPK Dalam Mendorong Kualitas Hasil Pemeriksaan

Kamis- 17 September 2015. Bertempat di Auditorium BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara, pada hari kamis dilakukan kegiatan Sosialisasi Penguatan Nilai-Nilai Dasar BPK dalam mendorong...

Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan dan Pemantauan

Badan Pemeriksa Keuangan Perwakilan Provinsi Sumatera Utara mengadakan kegiatan penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan atas Laporan Pertanggungjawaban Penerimaan dan Pengeluaran Dana Bantuan Keuangan Partai Politik Yang...

Pengarahan di awal Tahun 2018 oleh Kepala Perwakilan

Selamat Tahun Baru 2018. Pimpinan BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara beserta seluruh pegawai saling bersalam-salaman memasuki hari pertama di Tahun 2018. Terlihat semangat dari...

Kunjungan Kerja Badan Akuntabilitas Publik (BAP) DPD RI ke BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara

Senin, 25 Maret 2024, BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara menerima kunjungan kerja Badan Akuntabilitas Publik (BAP) Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) dalam...

Penyerahan LHP Kinerja, Pemantauan Keruda Semester II Tahun 2019, IHPS Dan Pemantauan Tindak Lanjut...

  SELASA, (17/12/2019), sebagaimana diketahui bahwa sesuai peraturan perundang-undangan, Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia melakukan tiga jenis pemeriksaan yaitu pemeriksaan keuangan, pemeriksaan kinerja dan...

Upacara Bendera Peringatan HUT BPK Ke-69 di Perwakilan Provinsi Sumatera Utara

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-69 Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (HUT ke-69 BPK RI), BPK RI Perwakilan Provinsi Sumatera Utara melaksanakan Upacara...

BPK RI Perwakilan Provinsi Sumatera Utara Telah Menyerahkan Dua Puluh Satu LHP atas LKPD...

Berdasarkan peraturan Undang-undang Nomor 15 Tahun 2006 tentang Badan Pemeriksa Keuangan yang menyebutkan bahwa BPK menyerahkan hasil pemeriksaan atas pengelolaan dan tangggung jawab keuangan...

Kabupaten Tapanuli Utara Paling Pertama Menerima LHP atas LKPD TA 2022 di Sumatera Utara

Pemeriksaan atas laporan keuangan pemerintah daerah merupakan tugas konstitusional BPK, yang bertujuan untuk memberikan opini tentang kewajaran penyajian laporan keuangan. Hal tersebut disampaikan oleh...

In-House Training Pemeriksaan LKPD Tahun 2016

BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara menyelenggarakan in-house training Pemeriksaan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun 2016 bagi para auditor (4 s.d. 5 Januari 2017). Acara dibuka oleh...

Seminar Manajemen Keuangan Rumah Tangga

Bertempat di Auditorium BPK Perwakilan Sumatera Utara, diselenggarakan kegiatan Seminar dengan tema “Manajemen Keuangan Rumah Tangga”. Acara dibuka oleh Kepala Sekretariat Perwakilan, Agung Hartono...

Pemerintah Provinsi Sumatera Utara Raih Opini Wajar Tanpa Pengecualian atas LHP LKPD TA 2015

                                               ...

BPK Beri Opini Wajar Tanpa Pengecualian atas LKPD Kabupaten Pakpak Bharat TA 2013

BPK RI memberikan opini Wajar Tanpa Pengecualian  atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Pakpak Bharat TA 2013. Opini ini merupakan opini WTP pertama kali yang...

BPK Beri Opini Wajar Dengan Pengecualian atas LKPD Kota Sibolga TA 2013

BPK RI memberikan opini Wajar Dengan Pengecualian (WDP)  atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kota Sibolga TA 2013. Sebelumnya BPK RI juga memberikan opini...

Kunjungan kerja ke BPKP Perwakilan Provinsi Sumatera Utara

Selasa, 6 Agustus 2019, Kepala Perwakilan, Ambar Wahyuni, didampingi Kepala Sekretariat Perwakilan, Sigit Hermawan, Kepala Subauditorat Sumut...

Buka Puasa Bersama

Puasa adalah salah satu dari lima perkara rukun Islam. Melakukan ibadah puasa di bulan Ramadhan merupakan kewajiban yang harus dijalankan oleh umat Islam. Puasa...

Pemerintahan Kabupaten Labuhanbatu Utara Kembali Raih Opini WTP

Medan, 25 Juni 2020 –  BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun Anggaran 2019...

Penyerahan Laporan Hasil Pemantauan TLRHP dan Pemantauan Kerugian Daerah

Badan Pemeriksa Keuangan Perwakilan Provinsi Sumatera Utara mengadakan kegiatan penyerahan Laporan Hasil Pemantauan Tindak Lanjut Rekomendasi dari Hasil Pemeriksaan per 19 September 2016, serta Pemantauan...

BPK Serahkan LHP atas Belanja Modal serta Belanja Barang dan Jasa Pemerintah Kabupaten Langkat

Pada Tahun Anggaran 2013, BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara telah melakukan pemeriksaan atas Belanja Modal serta Belanja Barang dan Jasa ke beberapa Pemerintah Daerah....

BPK Beri Opini WTP Dengan Paragraf Penjelas atas LKPD Kota Medan TA 2013

BPK RI memberikan opini Wajar Tanpa Pengecualian dengan Paragraf Penjelas (WTP-DPP)  atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kota Medan TA 2013. Sebelumnya BPK RI juga memberikan...

BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara Serahkan Empat LHP atas LKPD TA 2011

Jumat, 7 September 2012,  BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara menyerahkan empat Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Tahun Anggaran 2011 (LKPD...

Penyerahan Laporan Hasil Pemantauan atas TLRHP per 11 September 2017

Badan Pemeriksa Keuangan Perwakilan Provinsi Sumatera Utara melaksanakan kegiatan penyerahan Laporan Hasil Pemantauan Tindak Lanjut Rekomendasi dari Hasil Pemeriksaan per 11 September 2017 pada 34...
Free WordPress Themes, Free Android Games